Dukung Kemajuan Desa, Babinsa Hadiri Musrenbangdes Desa Ngargoretno

    Dukung Kemajuan Desa, Babinsa Hadiri Musrenbangdes Desa Ngargoretno
    Sertu Irfan, Babinsa Koramil Salaman saat menghadiri Musrenbangdes di Aula Desa Ngargoretno, Kecamatan Salaman

    MAGELANG, - Musrenbangdes adalah forum musyawarah tahunan para pemangku kepentingan desa untuk menyepakati rencana kerja pembangunan.

    Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrenbangdes) tahun 2023 digelar disejumlah desa di wilayah Kecamatan Salaman.

    Salah satunya Musrenbangdes yang dihadiri Babinsa Koramil 20/Salaman bertempat di Aula Desa Ngargoretno, Kecamatan Salaman, Kabupaten Magelang. Jum'at (29/07).

    Sertu Irfan selaku Babinsa Desa Ngargoretno mengucapkan terimakasih kepada perangkat desa, tokoh masyarakat dan tokoh pemuda, sehingga kegiatan Musrenbangdes bisa berjalan dengan tertib dan lancar.

    Babinsa juga berharap kesepakatan yang telah dihasilkan mampu mengakomodir semua potensi untuk kemajuan desa, baik pembangunan fisik maupun non fisik.

    “Melalui Musrenbangdes, kami berharap bisa menghasilkan kesepakatan untuk kemajuan desa dan mewujudkan masyarakat yang sejahtera. Apabila ada perubahan program nantinya bisa diusulkan dalam perubahan penetapan pembangunan desa”, ujar Irfan.

    pendim0705/R-20

    Rony

    Rony

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 21/ Kajoran Manfaatkan Komsos...

    Artikel Berikutnya

    Pererat Silaturahmi Danramil 22/ Tempuran...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Satgas Yonif 715/Motuliato Bagikan sembako kepada Masyarakat di Puncak Jaya, Papua
    Hendri Kampai: Visi Indonesia Emas 2025, Harapan yang Tertunda oleh Realitas
    Panglima TNI Terima Kunjungan Kehormatan Kepala Staf Gabungan Angkatan Bersenjata RRT
    176 Bintara Baru Resmi Dilantik, Pangdam IV/Diponegoro Tekankan Integritas dan Jiwa Kepemimpinan
    Lelang Parkir Tri Lomba Juang Diduga Bermasalah, LPKPP Ancam Bawa ke KPK

    Ikuti Kami